Perkembangan HAM di Indonesia
Topik soal HAM atau hak asasi manusia adalah topik yang tidak akan pernah lekang oleh waktu dan selalu relevan. Perkembangan HAM di Indonesia terus berlanjut seiring dengan perkembangan peradaban manusia, bahkan di era modern dan digital saat ini.